"SELAMAT DATANG DI BLOG GEOGRAFI LINGKUNGAN""(EKOGEO)"

Wednesday, February 2, 2011

PROVINSI RIAU


4. PROVINSI RIAU
(UU NO.62 TAHUN 1958)
Berdiri
: 25 Juli 1958
Ibukota
: Pekan Baru
Luas Wilayah
: 87.844,23  Km2
Letak Astronomis
:1o31'LU - 2o25' LS dan 100oBT  - 105o BT
Terdiri dari
: 9 Kabupaten, 2 Kota, 124 Kecamatan dan 1.236 Desa
Jumlah Penduduk
: 4.546.591 jiwa
Identitas daerah
: Flora : Pohon Nibung  
: Fauna : Srindit
Komoditas Utama
: Kelapa sawit , Karet, Kayu
Bahan Galian
: Minyak Bumi, Bauksit, Timah, Granit
Industri
:Plastik, Polywood, Crumb Rubber
Pembagian Wilayah Kabupaten dan Kota
No
Nama Kabupaten/Kota
Ibukota
Luas Wilayah
Jumlah Penduduk
Jumlah
Jumlah
(Km2)
Sensus 2005
Kecamatan
Desa
1
Kampar
Bangkinang
10.983,47
532.236
12
183
2
Indragiri Hulu
Rengat
5.922,37
295.998
9
155
3
Bengkalis
Bengkalis
11.629,70
637.163
13
135
4
Indragiri Hilir
Tembilahan
12.614,78
624.359
17
173
5
Palalawan
Pangkalan Kerinci
10.427,57
220.836
10
93
6
Rokan Hulu
PasirPangarayan
6.283,10
340.701
12
114
7
Rokan Hilir
Ujung Tanjung
11.995,79
440.904
11
90
8
Siak
Siak Sri Indrapura
8.072,77
292.144
11
99
9
Kuantan Senggigi
Teluk Kuantan
7.659,03
243.772
12
193
10
Kota Pekan Baru
Pekan Baru
632,27
702.717
12
2
11
Kota Dumai
Dumai
1.623,38
215.761
5
-
Ragam Budaya dan Alam
Bahasa Daerah
: Melayu
Lagu Daerah
: Soleram, Lancang Kuning
Alat Musik
: Gambus, Saluang, Talempong
Tarian
: Tari Tanduk, Tari Lambak
Makanan Khas
: Roti Jalu
Senjata Tradisonal
: Badik Tumbuk Lada, keris, Pedang
Suku
: Melayu, Hutan Sangkai, Bonai
Rumah adat
: Rumah Selaso, Jatuh Kembar
Lapangan Udara
: Simpang Tiga di Pekan Baru
Pelabuhan Laut
: Dumai
Universitas
: Universitas Riau
Cerita Rakyat
:Raja yang culas
Agama
: 92% Islam, sisanya Kristen, Hindu dan Budha
Pahlawan
: Raja Haji Fisabililah
Taman  Nasional 
: TN Kerumutan, CA Tesso Nilo, TN Bukit Tiga Puluh
Fauna dilindungi
: Harimau Sumatera, Beruang Madu, Macan Dahan
Gunung Tertinggi
: G.Jadi (1.891 m)
Sungai Terpanjang
: Sungai Indragiri
Danau Terluas
: Air Hitam, Siak
Pulau Terbesar
: Pulau.Tebing Tinggi
Kabupaten Terluas
: Indragiri Hilir