"SELAMAT DATANG DI BLOG GEOGRAFI LINGKUNGAN""(EKOGEO)"

Thursday, February 24, 2011

PROFIL PROVINSI JAMBI

6, PROVINSI JAMBI
(UU NO.61 TAHUN 1958)
Berdiri
: 2 Juli 1958
Ibukota
: Jambi
Luas Wilayah
: 45.348,49  Km2
Letak Astronomis
: 1o30'LS - 3o LS dan 101oBT - 104o BT
Terdiri dari
: 9 Kabupaten, 1 Kota, 76 Kecamatan dan 1.072 Desa
Jumlah Penduduk
: 2.698.667 jiwa
Identitas daerah
: Flora : Pinang Merah
: Fauna : Harimau Sumatera
Komoditas Utama
: Kayu, Karet, Kopi dan The
Bahan Galian
: Minyak Bumi, Air Raksa, Uranium, Emas
Industri
:Crumber Rubber, Penggergajian Kayu
Pembagian Wilayah Kabupaten dan Kota
No
Nama Kabupaten/Kota
Ibukota
Luas Wilayah
Jumlah Penduduk
Jumlah
Jumlah
(Km2)
Sensus 2005
Kecamatan
Desa
1
Kerinci
Sungai Penuh
4.200,00
305.362
11
272
2
Merangin
Bangko
928,76
275.096
7
158
3
Sarolangun
Sarolangun
551,97
202.684
6
107
4
Batang Hari
Muara Bulian
11.130,00
217.858
8
98
5
Muaro Jambi
Sengeti
4.761,83
294.408
7
120
6
Tanjung Jabung Barat
Kuala Tungkal
5.503,50
232.847
5
52
7
Tanjung Jabung Timur
Muara Sabak
5.445,00
204.142
6
60
8
Bungo
Muara Bungo
6.161,00
240.637
9
118
9
Tebo
Muara Tebo
6.461,00
236.344
9
87
10
Kota Jambi
Jambi
205,43
489.289
8
 -
Ragam Budaya
Bahasa Daerah
: Kerinci, Kubu, Melayu, Bajau
Lagu Daerah
: Pinang muda, Selendang Mayang
Alat Musik
: Gambus
Tarian
: Tari Sekapur Sirih, Selampit delapan
Makanan Khas
: Gulairebung
Senjata Tradisonal
: Kers (Lurus), Tumbuk lada
Suku
: Kerinci, Kubu, Melayu, Bajau
Rumah adat
: Rumah Panggung, Rumah Panjang
Lapangan Udara
: Sultan Thaha di Jambi
Pelabuhan Laut
: Kuala Tungkal
Universitas
: Universitas Negeri Jambi
Cerita Rakyat
: Putri Kesumba
Agama
: 98,45% Islam, sisanya Kristen, Hindu dan Budha
Pahlawan
: Sultan Thoha,Syaifudin, Sultan Mahmud
Taman  Nasional 
: TN Kerinci-Seblat, TN Berbek, TN Bukit Dua belas
Fauna dilindungi
: Harimau Sumatera, Beruang Madu, Macan Dahan
Gunung Tertinggi
: Gunung Kerinci (3.805 m)
Sungai Terpanjang
: Batang Hari
Danau Terluas
: Danau Kerinci
Pulau Terluas
: P.Berbak
Kabupaten Terluas
: Batang Hari