"SELAMAT DATANG DI BLOG GEOGRAFI LINGKUNGAN""(EKOGEO)"

Thursday, May 26, 2011

PROFIL PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA


15. PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

(UU NO.3 TAHUN 1950)
Berdiri
: 4 Maret 1950
Ibukota
: Yogyakarta
Luas Wilayah
: 3.133,15  Km2
Letak Astronomis
: 7o30'LS -8o LS dan 110oBT  - 111o BT
Terdiri dari
: 4 Kabupaten, 1 Kota, 78 Kecamatan dan 391 Desa
Jumlah Penduduk
: 3.279.701 jiwa
Identitas daerah
: Flora : Kepel
: Fauna : Burung Perkutut
Komoditas Utama
: Kulit, Pariwisata
Bahan Galian
: Pasir
Industri
: Kerajinan Perak
Pembagian Wilayah Kabupaten dan Kota
No
Nama Kabupaten/Kota
Ibukota
Luas Wilayah
Jumlah Penduduk
Jumlah
Jumlah
(Km2)
Sensus 2005
Kecamatan
Desa
1
Kulon Progo
Wates
586,28
386.707
12
88
2
Bantul
Bantul
508,13
823.242
17
73
3
Gunung Kidul
Wonosari
1.431,42
695.625
18
144
4
Sleman
Sleman
574,82
955.027
17
86
5
Kota Yogyakarta
Yogyakarta
32,50
419.101
14
 -
Ragam Budaya
Bahasa Daerah
: Jawa
Lagu Daerah
: Suwe Ora Jamu, Ilir-Ilir, Gambang Suling
Alat Musik
: Gamelan, Gong
Tarian
: Tari Bondan, Serimpi
Makanan Khas
: Gudeg
Senjata Tradisonal
: Keris
Suku
: Jawa
Rumah adat
: Rumah adat Mataram
Lapangan Udara
: Adi Sucipto
Pelabuhan Laut
 -
Universitas
: Universitas Gajah Mada
Cerita Rakyat
: Kutukan Joko Badung
Agama
: 92% Islam, sisanya Kristen, Hindu dan Budha
Pahlawan
: Pangeran Diponogoro, Kihajar Dewantoro
Taman  Nasional 
: TN Merapi
Fauna dilindungi
:  Macan Tutul, Elang Jawa
Gunung  Tertinggi
:  Gunung Merapi (2.914 m)
Sungai Terpanjang
:  Kali Progo
Danau Terluas
:   -
Pulau Terluas
:   -
Kabupaten Terluas
:  Gunung Kidul